contoh surat lamaran kerja bahasa inggris dan artinya

contoh surat lamaran kerja bahasa inggris dan artinya

Hai kembali lagi di blog saya malasnugas . kali ini saya akan memberikan sebuah contoh surat lamaran kerja dalam bahasa inggris dan artinya yang dapat sobat jadikan referensi untuk mengerjakan tugas kuliah atau tugas sekolah atau siapa tahu sobat-sobat semua sedang ingin membuat surat lamaran pekerjaan dalam bahasa inggris karena ingin melamar pekerjaan di perusahaan internasional yang mengharuskan penulisan surat lamaran dalam bahasa inggris . Dalam penulisan surat lamaran kerja dalam bahasa inggris ada beberapa point-point penting yang harus kalian perhatikan didalam penulisanya diantaranya sebagai berikut ini :

  •     Prihal Surat
  •     Lampiran Surat
  •     Tujuan Surat
  •    Identitas pengenal (nama, alamat, no hp, email, etc)
  •     Bagian awal
  •     Bagian isi
  •    Bagian penutup
  •     Salam
  •    Tanda tangan
selain hal-hal diatas dalam penulisan surat lamaran kerja bahasa inggris kalian juga harus memperhatikan grammarnya jangan asal translate di google karena biasanya jika kalian translate di google maknanya pun akan rancau atau acak-acakan , tidak mungkin kan kalian akan melamar pekerjaan dengan surat lamaran yang berisi kata-kata yang acak-acakan , jadi grammar adalah poin penting dari penulisan surat lamaran kerja bahasa inggris. Akan tetapi kalian tidak perlu khawatir kali ini saya akan membagikan sebuah contoh yang dapat kalian jadikan sebuah acuan untuk menulis surat lamaran kerja kalian yang sudah saya sertakan dengan artianya dalam bahasa indonesia 

berikut adalah contohnya :


Contoh Surat Lamaran Pekerjaan Bahasa Inggris Berdasarkan Iklan


Yogyakarta , September 24th 2018

Attention to : Human Resource Department
PT . Akakom janti
JL. Raya janti Karang jambe No.143
Yogyakarta


Dear Sir/Madam.
I have read from your job vacancy advertisement at Tribun jogja and i found that your company is looking for employees for “IT Support” position. I believe the job is fit with my educational background and thus i found my self qualified for the job.
My name is Firman agus saputro. I’m twenty two years old and i am a fresh graduate from computer engineering of STMIK AKAKOM Yogyakarta on August this year. I have the qualifications that you want for the job. I have exellent motivation for progress and growing, I can work both in a team and by my self , and most importantly i eager to learn.
With all the qualifications i mentioned above, I am confident that i can contributte effectively to your company. Here with this latter l enclose my :
1. Copy of diploma degree(D3) certificate and Academic Transcript .
2. Curriculum vitae.
3. Recent Photograph with size of 4x6
I appreciate your attention and i hope i can join your company soon and be the part of it.



Sincerely


( ....................................)




Terjemahan Artinya Dalam Bahasa Indonesia


Yogyakarta, 24 September 2018


Kepada YTH Departemen Sumber Daya Manusia

PT. Akakom janti

JL. Raya janti Karang jambe No.143

Yogyakarta





Dear Sir / Madam.

Saya telah membaca dari iklan lowongan kerja Anda di Tribun jogja dan saya menemukan bahwa perusahaan Anda mencari karyawan untuk posisi "Dukungan IT". Saya percaya pekerjaan itu sesuai dengan latar belakang pendidikan saya dan dengan demikian saya menemukan diri saya memenuhi syarat untuk pekerjaan itu.

Nama saya Firman agus saputro. Saya berumur dua puluh dua tahun dan saya lulusan baru dari teknik komputer STMIK AKAKOM Yogyakarta pada bulan Agustus tahun ini. Saya memiliki kualifikasi yang Anda inginkan untuk pekerjaan itu. Saya memiliki motivasi yang luar biasa untuk kemajuan dan pertumbuhan, saya dapat bekerja dalam tim dan diri saya sendiri, dan yang paling penting saya ingin belajar.

Dengan semua kualifikasi yang saya sebutkan di atas, saya yakin bahwa saya dapat berkontribusi secara efektif untuk perusahaan Anda. Di sini dengan yang terakhir ini saya lampirkan:

1. Copy sertifikat diploma (D3) dan Transkrip Akademik.

2. Daftar riwayat hidup.

3. Foto Terbaru dengan ukuran 4x6

Terima kasih atas perhatian Anda dan saya harap saya dapat segera bergabung dengan perusahaan Anda dan menjadi bagian darinya.







Hormat kami





(....................................)

Contoh Curriculum Vitae dalam Bahasa Inggris



CURRICULUM VITAE
PERSONAL DETAILS
Name : Firman Agus Saputro
Date of birth : October 07th, 1996
Gender : Male
Address : Jaranan argomulyo cangkringan Sleman , Yogyakarta(55583)
Marital status : Single
Religion : Islam
Nationality : Indonesian
Cellphone : xxxxxxxx
E-mail : firman@gmail.com
EDUCATION DETAILS
2002 – 2008 State Elementary School 2 Cangkringan.
2008 – 2011 State Junior High School 2 Ngemplak.
2011 – 2014 State Senior High School 3 Yogyakarta.
2016 – 2019 Computer Engineering , STIMIK AKAKOM Yogyakarta
GPA = 3.80 (scale 4)
PREDICATE = Cumlaude
JOB EXPERIENCES
May 2014 – May 2016 Maintenance robots at Cv Karya Hidup Sentosa (Quick Traktor).
SKILLS
Basic Computer Networking (CISCO Sertification)
Programming (Java, C++, Android, PHP)
Arduino programming
Basic Computer Assembly
PERSONALITY
Good attitude, kind, communicative, dilligent, tolerant, target oriented, discipline, honest, and responsible.
This is to state that above information is true and provided here by me, all in good faith.
Sincerely,



(Firman Agus Saputro)


sekian contoh  surat lamaran kerja bahasa inggris dan artinya yang dapat saya berikan semoga dapat bermanfaat bagi sobat-sobat sekalian

0 Response to "contoh surat lamaran kerja bahasa inggris dan artinya"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel